Cara Mengatasi Link Adf.ly yang diblokir Mediafire - Yup, saya sempat kebingungan juga, kenapa file yang kami upload ke mediafire tidak bisa didownload padahal ketika kami cek tidak ada permasalahan yang berarti. Setelah kami telusuri, ternyata situs layanan Adf.ly.com yang berguna memendekkan url yang panjang diblokir oleh Mediafire sehingga semua link download yang kami berikan error semua. Nah, untuk mengatasi link Adf.ly yang terblokir mediafire, saya berikan beberapa tips sehingga kenyamanan anda mendownload file silabus dan rpp dari blog ini tidak terganggu.
Cara mengatasi link Adf.ly yang terblokir mediafire
- Ketika anda klik download, tunggu beberapa detik hingga banner atau gambar Adf.ly muncul. Kemudian akan muncul SKIP AD
- Lalu lombol SKIP AD tersebut jangan di klik, Tapi kita drag (pindahkan) ke kotak addres bar. Caranya : Tekan Skip Ad dan Tahan kemudian geser gambar tersebut ke kotak addres bar, maka akan langsung dibawa ke link download Mediafire.
Trik selanjutnya jika anda tidak dapat mendragnya, cukup klik kanan pada SKIP AD / LEWATI, kemudian klik kanan dan copy link location / salin alamat tautan kemudian paste ke address bar browser anda.
Jika anda sudah mencoba trik di atas, namun masuk ke mediafire tapi mendapatkan pesan “deleted or invalid file” berarti file nya sudah di hapus!! Trik ini hanya untuk mengatasi pemblokiran mediafire terhadap adf.ly saja.
Semoga membantu.
Sumber: http://www.acehsaya.com
0 komentar:
Speak up your mind
Tell us what you're thinking... !